Detail Berita

Sistem Informasi Desa (SID) adalah membangun website desa yang sudah terintegrasi dengan data desa seperti data kependudukan, kegiatan desa, potensi desa, program kerja, luas wilayah dan lainnya. Desa yang telah terintegrasi akan dapat di akses secara online. Keuntungan dari website tersebut, apabila masyarakat ingin melakukan pembuatan surat-surat lebih cepat dan langsung cetak, sebagai contoh pembuatan KK data yang sudah ada pada sistem maka langsung di cetak.